Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Sambangi Masyarakat dan Berikan Himbauan Kamtibmas

Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Sambangi Masyarakat dan Berikan Himbauan Kamtibmas
Bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya Sambangi Masyarakat dan Berikan Himbauan Kamtibmas

LIUKANG TANGAYA - Bhabinkamtibmas desa poleondro bripka amrullah melakukan sambang dan silaturahmi dengan masyarakat Desa poleondro sembari menyampaikan pesan – pesan kamtibmas.

Kegiatan sambang ke warga desa binaan yang rutin dilaksanakan ini selain bersilaturahmi dan juga sebagai upaya sebagai anggota Polri (Bhabinkamtibmas) untuk selalu mendekatkan diri dengan warga binaannya sehingga segala informasi bisa di dapat dari masyarakat.Selain melaksanan kegiatan sambang juga memberikan beberapa pesan kamtibmas kepada warga binaannya, sehingga diharapkan masyarakat (warga binaannya) ikut terlibat dalam menjaga keamanan dikampungnya sendiri apa lagi di masa pemilu 2024 jangan terprovokasi oleh berita hoax yang bisa memecah belah persatuan dan kesatuan bangsa maka dengan demikian jika mendengarkan berita baik secara langsung maupun media elektronik maupun sosial dengan menanggapi hal baik sehingga akan tercipta situasi yang kondusif di lingkungan kita.

Bhabinkamtibmas juga menyampaikan terkait di musim penghujan agar masyarakat apabila berkendara pada waktu hujan lebat agar kiranya singgah bertenduh di tempat yang aman jauh dari pepohonan dan juga waspada tanah longsor dan jauhkan kendaraan di bawah pohon yang terparkir pada saat hujan lebat bercampur angin yang bisa berdampak kerugian sendiri dan mari kita saling mengingatkan kepada masyarakat terhadap curah hujan yang bisa berdampak terjadinya musibah, karena lebih baik menghindari sebelum terjadi.( Herman Djide)

pangkep sulsel
HermanDjide

HermanDjide

Artikel Sebelumnya

Akhir Tahun 2023, PT Semen Tonasa Kembali...

Artikel Berikutnya

Masuki Akhir 2023, Kepala Desa Biringere...

Berita terkait

Rekomendasi berita

Nagari TV, TVnya Nagari!
Mengenal Lebih Dekat Koperasi
TV Parlemen Live Streaming
Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
Satgassus Pencegahan Korupsi Polri Gencarkan Sosialisasi Antikorupsi di Daerah-daerah 

Tags