Cegah Terjadinya Pungli, Bhabinkamtinmas Polsek Liukang Tangaya Melaksanakan Sosialisasi Saber Pungli

Cegah Terjadinya Pungli, Bhabinkamtinmas Polsek Liukang Tangaya Melaksanakan Sosialisasi Saber Pungli
Cegah Terjadinya Pungli, Bhabinkamtinmas Polsek Liukang Tangaya Melaksanakan Sosialisasi Saber Pungli

LIUKANG TANGAYA – Untuk menciptakan Situasi Kamtibmas dari Praktek Pungli Bhabimkamtibmas Bripka Amrullah melaksanakan Sosialisasi tentang Saber Pungli khususnya di Desa poleonro wilayah hukum Polsek liukang tangaya jajaran Polres Pangkep Desa poleondro kecamatan Liukang Tangaya Kabupaten Pangkep. 

Dalam giat Sosialisasi Saber Pungli yang dilaksanakan oleh personil bhabinkamtibmas Polsek Liukang Tangaya menyampaikan agar seluruh masyarakat mewaspadai pungutan liar yang dilakukan oleh oknum yang tidak bertanggung jawab dengan berbagai macam cara.

“Kami minta agar seluruh masyarakat segera menghubungi tim saber pungli jika melihat, mendengar atau mengetahui adanya tindakan pungutan liar segera melaporkan Kepolsek Liukang Tangaya”Ujar Bripka Amrullah 

Tujuan dari sosialisasi tersebut yakni mencegah terjadinya pungutan liar yang meluas serta membawa dampak negatif bagi masyarakat khususnya di wilayah hukum Polsek liukang Tangaya serta kegiatan tersebut dapat menciptakan manusia yang lebih bermoral dan bersih dari pungutan liar.

Ditempat terpisah Kapolsek Liukang Tangaya AKP Nompo SH berharap dalam memberantas pungutan liar adanya partisipasi dari berbagai pihak terkait serta seluruh masyarakat demi terwujudnya bersih dari pungutan liar.

pangkep sulsel
HermanDjide

HermanDjide

Artikel Sebelumnya

HUT TNI Ke-78, Jajaran Polres Maros Berikan...

Artikel Berikutnya

Sejumlah Siswa Ikuti Penerangan Hukum Adhyaksa...

Berita terkait

Rekomendasi berita

Nagari TV, TVnya Nagari!
Mengenal Lebih Dekat Koperasi
TV Parlemen Live Streaming
Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
Satgassus Pencegahan Korupsi Polri Gencarkan Sosialisasi Antikorupsi di Daerah-daerah 

Tags